SUARAMERDEKA.COM - Banyak masyarakat sudah beralih menggunakan Set Top Box (STB) untuk bisa beralih ke siaran digital.
Namun, ternyata di lapangan masyarakat memiliki kendala.
Meski sudah mengikuti anjuran pemerintah seperti memakai STB,
Tetapi masih saja belum bisa migrasi TV digital dengan benar.
Nah, ternyata migrasi ke TV digital itu gak cukup pake Set Top Box (STB) atau TV Digital saja, lalu bagaimana caranya yang benar?
Dilansir suaramerdeka.com dari kanal YouTube TamtamBoyz, membagikan cara migrasi TV Digital yang benar.
Migrasi Tv bukan hanya mengganti Set Top Box (STB) atau TV Digital saja, namun juga perlu diperhatikan antenanya pula.
Antena juga merupakan perangkat penting untuk menangkap sinyal, jika antena mengalami permasalahan maka STB juga tidak bisa menerima sinyal.
Dan akhirnya channel juga tidak bisa muncul, bahkan seringkali kita juga meremehkan sebuah antena.
Artikel Terkait
Cantumkan NIK, Syarat untuk Cek Apakah Nama Tertera dan Layak Mendapat Set Top Box Gratis, Buruan Yukk
Alhamdulillah, Tanpa Set Top Box Bisa Menyaksikan Siaran TV Digital, Meski TV Analog belum Support TV Digital
Senengnya, Bisa Menyaksikan Siaran TV Digital pada TV Analog Tanpa Set Top Box, Ini Rahasianya
WhatsApp Saja Nomor Ini, Kalau Ingin Dapat Set Top Box Gratis, Nyesel Kalau Tidak Kebagian Lohh
Pria Ini belum Puas, Meski TV Analog Sudah Pasang Set Top Box dan Terima Siaran TV Digital, Tambahkan Alat Ini