suaramerdeka.com - Banyak pabrikan aksesoris HP kini memproduksi charger dan perangkat pengisian daya dengan fitur fast charging dan juga quick charger.
Selain kamera, fitur isi daya cepat ini menjadi sesuatu yang wajib di smartphone zaman sekarang.
Meski sekilas terlihat sama, namun ada perbedaan di antara fast dan quick charger.
Berikut pengertian, kelebihan fan kekurangan di antara fast dan quick charger HP dikutip dari berbagai sumber.
Baca Juga: Alhamdulillah, 6 Zodiak Ini Berkat Rezeki Tak Terduga Dapat Melunasi Hutang di Akhir Agustus 2022
1. Fast Charging
Fast charging sendiri bisa diartikan fitur yang dimana berfungsi untuk melakukan pengisian daya smartphone secara cepat
dari rata-rata smartphone yang memiliki kapasitas mAh yang sama.
Adaptor charger HP ini sudah support pengisian daya secara cepat yang memiliki Ampere yang lebih besar.
Untuk dapat bisa dikategorikan sebagai fast charging, sebuah charger harus memiliki daya hantar listrik sebesar 15 Watt.
Baca Juga: Gembira Sekali 3 Zodiak Ini, Rezeki yang Diraih Seluas Samudera, Saldo Tabungan Membengkak
Artikel Terkait
Charger Ponsel Meledak, Satu Rumah Terbakar, Tubuh Penghuni Ikut Terbakar
Bus PO Al Mubarok Terbakar, Mas Wahid Soroti Penggunaan Charger Daya
HP Di-charge Lama Penuh, Tidak Nambah Malah Berkurang, Ikuti Cara Ini, Receh Tapi Berhasil
Charger HP Rusak, Jangan Sembarangan Beli, Perhatikan 7 Tips Ini
Charger HP Mati Kena Air? Jangan Buru-buru Beli Baru, Pakai Cara Ini Dulu, Murah Meriah