SUARAMERDEKA.COM - Untuk menikmati siaran TV digital tak harus beli TV baru, TV lama yang analog tetap bisa digunakan.
Caranya cukup disambung dengan Set Top Box atau STB.
Banyak dari kalian masih bertanya-tanya kalau udah pakai STB masih butuh antena enggak sih?
Ya tentu saja masih karena fungsi STB kan sebagai pengubah sinyal dari analog ke digital. Sedangkan yang menangkap sinyalnya adalah antena digital.
Baca Juga: Ini Fungsi Antena TV Digital, Banyak yang Belum Tahu?
Jadi antena TV digital berfungsi sebagai penangkapan sinyal, baik dari TV Analog maupun Televisi Digital.
Meski TV digital maupun TV Analog sudah disambung dengan STB, keduanya tetap butuh antena TV digital.
Untuk dapat menangkap beragam siaran, kamu perlu menyiapkan antena TV digital terbaik.
Dengan menggunakan antena TV digital terbaik, gambar yang dihasilkan juga akan lebih bagus dan lebih jernih dibanding dengan TV Analog biasa.
Baca Juga: Siap-Siap, 4 Zodiak Ini Diramalkan Akan Ketumpahan Rezeki pada Akhir Pekan Ini 12-13 Februari 2022
Saat ini banyak antena TV digital yang dijual di pasaran. Mereka bersaing memberikan kualitas terbaik pada para konsumen dengan harga yang bervariasi.
Dalam menggunakan antena untuk tayangan siaran digital ada hal yang harus diperhatikan.
1. Gunakan antena rumah biasa, yaitu antena UHF atau antena dalam rumah
2. Agar tayangan tidak freeze, pastikan antena tidak terlindungi oleh bangunan atau pohon.
Berikut ini tips memilih antena TV digital terbaik yang berkualitas dan bisa menjangkau banyak siaran TV digital:
Artikel Terkait
5 Daerah Gorontalo Ini Masuk ASO Tahap I Migrasi TV Digital, Mana Saja?
Migrasi TV Digital Digencarkan, Netizen Skeptis: Sosialisasi Gencar, Jaringan Belum Ada, Kan Kocak
Selamat Tinggal! Enam Daerah di Pantura Jateng Ini Akan Disuntik Mati Siaran TV Analognya pada 30 April 2022
Terbaru, Ini Daftar Channel Siaran TV Digital di Tegal, Brebes dan Pemalang Update Februari 2022
Ingin Nonton Siaran TV Digital dengan Smartphone, Siapkan Alat Ini dan Ikuti Petunjuknya!
Sumatera Barat Persiapan untuk Migrasi TV Digital, 11 Wilayah Ini Masuk ASO Tahap I
Antena UHF Buat Tonton TV Digital? Ooooh Bisa Dong, IKuti Cara Ini Tidak Perlu Beli yang Baru
Ingat Siaran Digital Hanya Tambah Set top Box Saja, Ga Perlu Ganti Antena Apalagi Televisi
Siaran Analog Disuntik Mati, Ganti Dong Pakai TV Digital, Tau Bedanya?
Televisi Tabung Kuno Jangan Dijual, Bisa Kok Buat Nonton TV Digital, Tunggu Set Top Box Gratis dari Kominfo