Arsip
21 Desember 2018 , 12:00 WIB
Warner Bros Bagikan Trailer Baru "The Lego Movie 2: The Second Part"
Film animasi The Lego Movie 2: The Second Part merilis trailer terbarunya yang dibagikan pada Rabu, 19 Desember kemarin. Trailer ini kembali memperlihatkan karakter Rex Dangervest yang sempat muncul di trailer sebelumnya.