SUARAMERDEKA.COM - Membaca Surat Maryam yang terdapat dalam Alquran memiliki segudang manfaat, khususnya bagi ibu hamil.
Kali ini, suaramerdeka.com telah merangkum fadhilah yang bisa didapatkan saat membaca Surat Maryam, khususnya bagi ibu hamil.
Surat Maryam merupakan ke-19 dalam Al Quran.
Baca Juga: Keutamaan Membaca Doa Berbuka Puasa Menurut Buya Yahya
Surat Maryam diketahui memiliki 98 ayat dan termasuk ke dalam golongan surat makkiyah.
Surah Maryam menceritakan tentang perjuangan Maryam binti Imran saat melahirkan Nabi Isa Alaihissalam.
Dikutip suaramerdeka.com dari berbagai sumber, begini fadhilah membaca Surat Maryam, ibu hamil wajib tahu !
Baca Juga: Bacaan Doa Asmaul Husna dalam Surat Al-Hasyr Lengkap dengan Artinya
1. Memberikan Ketenangan Batin
Dengan memahami kisah antara Maryam yang harus menghadapi kehamilan seorang diri dengan izin Allah, maka akan membangun rasa percaya saat menghadapi saat-saat kehamilan yang tidak selalu berjalan lancar.
Rasa percaya diri itulah yang akan mengatasi masa kehamilan.
2. Dimudahkan Saat Persalinan
Dalam Surat Maryam diberitahu bahwa sebelum pertolongan Allah didapatkan oleh Maryam, dirinya sempat putus asa karena rasa sakit selama persalinan. Dalam Surat Maryam ayat 23-25 yang bunyinya :
Fa ajaa’ahal makhaadu ilaa jiz’in-nakhlah, qaalat ya laitani mittu qabla hadza wa kuntu nasyan mansiyya.
Artikel Terkait
Ini Dia Golongan yang Tidak Wajib Puasa Ramadan, Ada Orang Bepergian, Sakit dan Ibu Hamil
Ketentuan Puasa Ramadhan Bagi Ibu Hamil dan Menyusui
Wajib Tahu! Ini Jenis dan Syarat Vaksin Booster yang Diperbolehkan untuk Ibu Hamil
Ibu Hamil Boleh Berpuasa di Bulan Ramadan, Ini Tipsnya