SEMARANG, suaramerdeka.com - Prodi Sistem Teknologi Informasi (STI) Kampus Institut Teknologi Bisnis (ITB) Semarang menerima kunjungan lapangan secara daring dari tim penilai Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BANPT).
Kegiatan ini bagian dari upaya kampus tersebut mendapatkan pengakuan atas pengelolaan dan pelayanan pendidikan tinggi yang diberikan pihak penilai independen.
"Pengakuan itu nantinya akan berbentuk sertifikasi akreditasi dari BAN-PT," kata Wakil Rektor ITB Semarang Dr Sudarman,di kampus kawasan Sudirman.
Baca Juga: SMP Islam Al Azhar 29 Raih Nilai A pada Akreditasi Kedua
Dia meminta perlunya masyarakat mengetahui. Akreditasi BANPT menjadi penanda jika pelaksanaan dan layanan yang dijalankan di kampus sesuai ketentuan negara.
Forum tersebut mengundang tim penilai BAN-PT yang terdiri atas dosen Dr Adang Suhendra dan Dr Petrus Mursanto.
Baca Juga: Tak Banyak, Cek 10 Lokasi Pohon Asam Jawa di Kota Semarang Terbaru
Ditambahkannya kunjungan atau visitasi ini juga bukan kali pertama yang dilaksanakan di kampus itu.
ITB Semarang sebelumnya mendapat kunjungan lapangan tim penilai BANPT untuk mendapatkan akreditasi bagi Prodi S-1 Manajemen.
Artikel Terkait
Tim LPPM Unissula Kembangkan Praktik Pendidikan Berakhlak di SD Islam Sultan Agung 4
Dukung Kesejahteraan Peternak Domba, Dosen FPP Undip Transfer Ilmu Pengetahuan di Penusupan Kabupaten Tegal
Dosen UPGRIS Gelar Workshop Praproduksi Eduplay
Realisasi Program Internasional, ADRI Jateng Libatkan Akademisi Sejumlah Negara
Dukung Pengembangan Pengetahuan, APPTHI Bangun Sinergisitas Bersama Universitas New York
Dua Perusahaan Besar Nasional Sepakat Buka Ruang Pemagangan bagi Mahasiswa SV Undip
ALSA CLCC 2022 Tingkatkan Keamanan dan Kemandirian Pangan Yogyakarta
FEB Udinus Siapkan Mahasiswa Hadapi Transformasi Digital, Hadirkan Pakar Akuntan
Apresiasi STIE Totalwin Lahirkan Entrepeneur, Kukrit SW Tekankan Kolaborasi
Tim Peneliti Unika Kembangkan Sirup Herbal, Beri Wadah Pembelajaran Mahasiswa