Klasemen Sementara Grup C Badminton Asia Mixed Team Championships 2023, Indonesia Menangkan 3 Laga Awal

- Kamis, 16 Februari 2023 | 10:51 WIB
Rehan Lisa dalam klasemen sementara Grup C untuk pertandingan Badminton Asia Mixed Team Championships 2023 (Dok. PBSI)
Rehan Lisa dalam klasemen sementara Grup C untuk pertandingan Badminton Asia Mixed Team Championships 2023 (Dok. PBSI)

DUBAI, suaramerdeka.com – Inilah hasil klasemen sementara Grup C untuk pertandingan Badminton Asia Mixed Team Championships 2023 (BAMTC 2023).

Dalam klasemen sementara Grup C untuk pertandingan Badminton Asia Mixed Team Championships 2023, Indonesia kini tengah menduduki posisi kedua di bawah Thailand.

Meski begitu poin Indonesia dan Thailand sama-sama 6 di klamensen sementara ini, karena keduanya berhasil memenangkan tiga lawa awal di babak penyisihan grup.

Dari 15 pertandingan yang ada Indonesia dan Thailand berhasil memenangkan seluruhnya dengan skor keunggulan yang cukup jauh dari lawan.

Baca Juga: Daftar Pemain Skuad Thailand di Badminton Asia Mixed Team Championships 2023, Ada 2 Aimsaard - Teeraratsakul

Skuad Indonesia dan Thailand unggul 5 – 0 dari tiga negara yaitu Lebanon, Bahrain dan Syria.

Sementara untuk pertandingan melawan Thailad, Indonesia baru akan melakoninya hari ini.

Dilansir dari bwf.tournamentsoftware.com, inilah hasil klasemen sementara Grup C untuk pertandingan Badminton Asia Mixed Team Championships 2023 (BAMTC 2023):

Baca Juga: Rekap Hasil BAMTC 2023: Indonesia Sukses Buat Triple Combo 5 - 0 untuk 3 Pertandingan di Fase Grup

1) Thailand dengan 6 poin

2) Indonesia dengan 6 poin

3) Syria dengan 2 poin

4) Bahrain dengan 2 poin

5) Lebanon dengan 1 poin

Baca Juga: Jadwal dan Perkiraan Jam Main Hari Ketiga 16 Februari Badminton Asia Mixed Team Championships 2023 Fase Grup

Halaman:

Editor: Imron Rosadi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X