JAKARTA, suaramerdeka.com – Tidak sedikit atlet dunia yang memutuskan mundur dari Daihatsu Indonesia Master 2023.
Seperti Viktor Axelsen, Yuta Watanabe/Arisa Higashino, Chen Yu Fei dan masih banyak lagi.
Alasannya beragam, ada yang disebabkan karena alasan kesehatan, ada pula yang mungkin ingin beristirahat dari dua turnamen sebelumnya di India Open dan Malaysia Open.
Dan berikut adalah daftar delapan pemain yang memutuskan mundur dari Daihatsu Indonesia Master 2023, dilansir dari berbagai sumber:
1) Chen Yu Fei (Tunggal Putri)
2) Gabriela Stoeva/Stefani Stoeva (Ganda Putri)
3) Izzuddin Nur/Goh Sze Fei (Ganda Putra)
4) Rasmus Gemke (Tunggal Putra)
5) Lu Ching Yao/Yang Po Han (Ganda Putra)
Artikel Terkait
Christian Adinata - Ikhsan Rumbay Hiasi Daftar 17 Wakil Tanah Air Sektor Tunggal Putra Indonesia Master 2023
Tidak Sendirian! Apri/Fadia Datang Bersama 6 Pasang Ganda Putri di Daftar Pemain Indonesia Master 2023
Hasil Drawing Indonesia Master 2023, Ginting – Jojo Ada di Pool Neraka bersama Viktor Axelsen dan Kento Momota
22 Wakil China Serbu Daihatsu Indonesia Master 2023 di 5 Sektor, Tunggal Putri Paling Ngeri
LENGKAP! Hasil Drawing Daihatsu Indonesia Master 2023 untuk Wakil Indonesia di 5 Sektor Pertandingan
Drawing 32 Besar Daihatsu Indonesia Master 2023 Lengkap, Praveen/Melati akan Menjamu Wakil China
Jadwal Pertandingan Bulutangkis Daihatsu Indonesia Master 2023 dan Drawing Babak 32 Besar Skuad Indonesia
Jadwal dan Daftar 8 Stasiun TV yang Menayangkan Daihatsu Indonesia Master 2023 Mulai 24 – 29 Januari 2023
Inilah 19 Prajurit Indonesia yang Siap Tempur di Daihatsu Indonesia Master 2023,Ada Pram/Yere – Praveen/Melati