JAKARTA, suaramerdeka.com - Detasemen Khusus 88 Anti Teror (Densus 88) dan didukung pasukan TNI diminta segera menangkap pelaku pembunuhan keluarga dan pembakaran rumah warga tersebut, serta menumpas keberadaan kelompok teroris Mujahidin Indonesia Timur/MTI serta jaringannya. MTI diduga sebagai pelaku pembunuhan empat orang warga Sigi yang merupakan satu keluarga dan membakar sejumlah rumah warga di Lembantongoa, Sigi, Sulawesi Tengah, pada Jumat (27/11) lalu.
Baca juga: Kekerasan di Sigi, PP Muhammadiyah Desak Aparat Bertindak Tegas
Pembunuhan Sigi Kejahatan Teorisme