BANDUNG, suaramerdeka.com - Innalilahi wa inna ilaihi raji'un, Gempa terjadi di wilayah Cianjur berlangsung sekitar 49 detik.
Bencana alam ini merenggut sedikitnya 56 orang tewas, korban luka berat dan ringan lebih dari 500 orang.
gempa bumi berkekuatan magnitudo 5,6 mengguncang Cianjur, Jawa Barat, Senin, 21 November 2022 siang.
"Data paling baru, korban meninggal mencapai 56 orang dengan 40 di antaranya merupakan anak-anak.
Kebanyakan anak-anak, mereka tertimpa bangunan yang ambruk," kata Bupati Cianjur, Herman Suherman, kepada wartawan, Senin (21/11/2022) sore.
Salah satu korban yang berhasil diidentifikasi bernama Syarifah Syechun binti Thohir Al Mutahar, atau lebih dikenal dengan nama Umi Uung.
Almarhumah Hababah Syechun binti Thohir Al Mutahar menjadi salah satu korban tewas karena bencana alam gempa bumi di Cianjur, Jawa Barat, Senin 21 November 2022.
beredar di media sosial (medsos) jenazah Syarifah Syechun Al Mutahar yang mengenakan baju gamis berwarna merah muda.
Artikel Terkait
Ternyata Mati Syahid Bukan Hanya JIhad Saja, Ini 5 Kategori Mati Syahid dari Riwayat Hadits Muslim
Tak Hanya Jihad Saja Untuk Mati Syahid, Ini 5 Golongan Syahid Tanpa Perang di Jalan Allah SWT
MasyaAllah 6 Artis Selebritis Ini Meninggal dengan Derajat Mati Syahid
Dari Jane Shalimar, Wan Abud hingga Rina Gunawan, Ini Daftar Selebriti Meninggal dengan Derajat Mati Syahid
Benarkah 6 Artis Terkenal dan Legenda Indonesia Ini Mati Sahid?
Alhamdulillah, Usai Jadi Mualaf 8 Artis Ini Karirnya Makin Menanjak, Hidupnya Penuh Kedamaian
Selebriti Mualaf Pindah Agama, Boy William Siap Demi Cinta Ayu, VJ Daniel Mananta Demi Apa Mualaf ???
Update Terbaru Petang Ini, Korban Tewas Gempa Cianjur Capai 56 Orang, 16 Dewasa 40 Anak - Anak, 300 Luka Berat
Innalilahi, 56 Korban Tewas Gempa Bumi 5,6 SR di Cianjur Selama 49 Detik, Puluhan Anak Tewas Tertimpa Puing