INDIA, suaramerdeka.com – Pemerintah India kembali blokir terhadap puluhan aplikasi asal China.
Sebanyak 54 aplikasi, termasuk game Free Fire termasuk salah satunya telah menjadi sasaran blokir Pemerintah India.
Pemerintah India sejauh ini telah beberapa kali melakukan blokir aplikasi asal China, termasuk Tiktok, PUBG Mobile, Weibo, WeChat, hingga AliExpress.
Baca Juga: Begini Cara Klaim Kode Redeem FF Garena Terbaru 16 Februari 2022
Uniknya, game Free Fire yang dikembangkan oleh Garena yang merupakan perusahaan asal Singapura ini turut diblokir.
Hal tersebut kemungkinan dikarenakan pihak Tencent merupakan salah satu pemegang saham terbesar di perusahaan induknya, Sea.
Free Fire merupakan sebuah game battle royale yang dapat dimainkan secara solo atau kelompok.
Baca Juga: Silahkan Rebut dan Klaim Kode Redeem FF Garena Terbaru 16 Februari 2022, Tersedia Item Menarik
Game yang diterbitkan oleh Garena tersebut dapat digunakan melalui IOS ataupun Android.
Pemblokiran yang dilakukan oleh pemerintahan India dikarenakan faktor kekhawatiran akan keamanan nasional.
Artikel Terkait
Kabar Gembira, Kode Redeem FF Garena Terbaru 16 Februari 2022 Sudah Bisa Direbut dan Klaim
Silahkan Rebut dan Klaim Kode Redeem FF Garena Terbaru 16 Februari 2022, Tersedia Item Menarik
Begini Cara Klaim Kode Redeem FF Garena Terbaru 16 Februari 2022