Ini Daftar Lengkap Pemenang Piala Oscar 2023

- Senin, 13 Maret 2023 | 11:29 WIB
Piala Oscar 2023. (Foto dokumentasi oscars.org).
Piala Oscar 2023. (Foto dokumentasi oscars.org).

SUARAMERDEKA.COM - Pada Minggu malam Academy Awards ke-95 digelar.

Academy Award atau disebut juga piala Oscar adalah penghargaan film Amerika untuk menghargai karya dalam industri film.

Penghargaan ini pertama kali diselenggarakan pada tahun 1929. 

Baca Juga: 5 Tips Merawat Sistem Pendingin Mobil, Cek Cairan Radiator Hingga Filter Udara

Komedian Jimmy Kimmel menjadi pembawa acara untuk ketiga kalinya, setelah melakukannya di edisi 89 dan ke-90.

Piala Oscar 2023 ini disiarkan langsung dari Teater Dolby di Los Angeles.

Para pemain juga mendapat pengakuan sebagai yang terbaik dengan Michelle Yeoh, Jamie Lee Curtis dan Ke Huy Quan membawa pulang penghargaan.

Baca Juga: Ke Huy Quan Menangi Piala Oscar 2023 Usai Film yang Dibintanginya Sempat Ramai Diperbincangkan

Ke Huy Quan dan Jamie Lee Curtis memenangkan penghargaan untuk aktor dan aktris pendukung terbaik.

Lainnya bersaing untuk film terbaik termasuk sekuel blockbuster "Top Gun: Maverick" dan "Avatar: The Way of Water.

Berikut daftar lengkap pemenang dan nominasi dikutip dari Oscars.org.

Baca Juga: Asyik! Pendaftaran Mudik Gratis Kemenhub Resmi Dibuka Hari Ini, Simak Persyaratannya Yuk

Aktor Pemeran Utama

Brendan Fraser, "The Whale" - Winner
Colin Farrell, "The Banshees of Inisherin"
Austin Butler, "Elvis"
Bill Nighy, "Living"
Paul Mescal, "Aftersun"

Aktris Pemeran Utama

Halaman:

Editor: Cun Cahya

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X