3 Iconic Mosques in Semarang (3 Masjid Ikonik di Semarang)
18 Januari 2023
Masjid merupakan tempat ibadah kaum muslim. Di Indonesia terdapat banyak masjid disetiap kotanya karena Indonesia merupakan negara dengan mayoritas masyarakatnya beragama islam. Di setiap kota juga pasti memiliki masjid ikoniknya masing-masing, begitu juga dengan Semarang.
Masjid ikonik yang pertama di Semarang adalah Masjid Agung Jawa Tengah yang terletak di Jl. Gajah Raya Sambirejo Semarang. Kedua adalah Masjid Baiturrahman Semarang yang terletak di Jl. Kyai Padak Podorejo, Ngaliyan Semarang. Yang terakhir adalah Masjid k\Kauman Seamarang yang terletak di Jl. Pandanaran No. 97 Pekunden, Semarang.
Ketiga masjid tersebut memiliki keunikan dan keindahannya masing-masing . Untuk lebih lengkap simak videonya sampai akhir ya..
#masjid #semarang #kotasemarang #wisatasemarang #unik #wisatareligi #wisatareligisemarang #ikonik