Begini Pembelaan Adik Zayn Malik atas Tuduhan Kasus Kekerasan

- Jumat, 29 Oktober 2021 | 22:27 WIB
Ilustrasi: Zayn Malik. (Instagram @zayn)
Ilustrasi: Zayn Malik. (Instagram @zayn)

SEMARANG, suaramerdeka.com - Tuduhan kasus kekerasan menimpa musisi Zayn Malik terhadap ibu Gigi Hadid, mantan kekasihnya.

Zayn Malik dan Gigi Hadid dikabarkan mengakhiri hubungan mereka usai insiden ini.

Atas dugaan kasus kekerasan yang menimpa Zayn Malik, sang adik pun buka suara.

Dalam unggahan di Instagramnya, Waliyha adik Zayn Malik menjelaskan bahwa sang kakak adalah sosok yang dicintai keluarganya.

Baca Juga: Rizky Nazar Lamar Syifa Hadju? Ini Faktanya

Dalam unggahan instagramnya itu, Waliyha secara terang-terangan menyinggung tuduhan Yolanda (ibu Gigi Hadid) terhadap Zayn Malik.

Zayn Malik menulis pernyataan panjang yang menyangkal klaim soal dirinya memukul Yolanda dalam sebuah perdebatan pada Kamis, 28 Oktober 2021.

Zayn Malik juga dikabarkan telah mengakhiri hubungannya dengan Gigi Hadid.

Sang pelantun Pillowtalk itu lebih memilih untuk fokus mengasuh buah hati mereka, yang bernama Khai.

Baca Juga: Produk Kreatif Juara Krenova Disajikan ke Publik

Waliyha juga terlihat membagikan tangkapan layar dari unggahan milik Zayn Malik di Twitter.

Bahkan, Waliyha juga membagikan serangkaian kutipan di Instagram miliknya. Kutipan tersebut berisi:

"Karma datang setelah semua orang pada akhirnya, Anda tidak bisa lilis dengan mempermainkan orang sepanjang hidup Anda, saya tidak peduli siapa Anda," terang akun Instagram @waliyha.azad.

"Apa yang terjadi maka terjadilah. Begitulah cara kerjanya. Cepat atau lambat alam semesta akan membalas dendam yang pantas Anda dapatkan," tambahnya.

Baca Juga: Satukan Bangsa Melalui Bahasa Persatuan, M Tabrani Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional

Halaman:

Editor: Ahmad Rifki

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X