Bikin Baper Netizen! Ayu Ting Ting Dan Boy William Live Instagram: Bak Nonton Drakor

- Selasa, 7 Februari 2023 | 19:00 WIB
Ayu Tingting dan Boy William. (foto: dok: Instagram/ @boywilliam)
Ayu Tingting dan Boy William. (foto: dok: Instagram/ @boywilliam)

SUARAMERDEKA.COM-Ayu Ting Ting kembali menunjukkan kemesraannya dengan Boy William, bikin semua netizen baper.

Bersama Keluarga dan karyawan Ayu saat ini tengah berlibur di eropa.

Ayu dan Boy William sementara ini berjauhan tapi mereka saling berkomunikasi.

Baca Juga: Prahara Keluarga Raffi Ahmad, Nagita Slavina Marah Besar, Sempat Tak Mau Bicara?

Saat live Instagram keduanya menunjukkan kedekatannya dan kemesraannya.

Melalui panggilan Video call mereka ngobrol penuh dengan keakraban.

Saat live Instagram untuk menyapa penggemarnya, keduanya sempat bercakap dengan bahasa korea.

Baca Juga: Ferry Irawan Ancam , Bakal Sebar Video Syur Venna Melinda Tanpa Baju, Jika ia Tidak..

Ayu dan Boy William begitu mahir melafalkan setiap kalimat yang di ucapkan.

" Salju turun, salju banyak turun," ungkap Ayu ke Boy William dengan menggunakan bahasa Korea.

" Kamu suka di sana," tanya Boy menggunakan bahasa Korea.

" Suka," balas Ayu.

Diunggah kembali oleh akun @lambegosiip, Semua Netizen pun dibuat Baper oleh keduanya.

Baca Juga: Verrel Bramasta Alami Penyakit Bali Belly, Sempat Dehidrasi, Diare, Lemas, Sampai Ngak Boleh Makan Gorengan

Halaman:

Editor: Rosikhan Anwar

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Puisi Rock - Ya Oke

Jumat, 24 Maret 2023 | 21:40 WIB
X