Dari Nagita Slavina hingga Cristiano Ronaldo, Ini 4 Pesohor dengan Zodiak Aquarius yang Sukses dalam Karir

- Sabtu, 4 Februari 2023 | 11:45 WIB
Potret Nagita Slavina, salah satu pesohor dengan zodiak Aquarius yang sukses dalam karir. (Instagram Nagita Slavina)
Potret Nagita Slavina, salah satu pesohor dengan zodiak Aquarius yang sukses dalam karir. (Instagram Nagita Slavina)

2. Nagita Slavina

Istri dari Raffi Ahmad ini lahir pada 17 Februari 1988, dan termasuk selebriti tanah air berzodiak Aquarius.

Nagita Slavina sudah memulai karir sejak tahun 2003 hingga sekarang dan tetap terang sinarnya.

Sudah dua dekade berkecimpung di dunia hiburan, Gigi sapaan akrabnya, masih bertahan di tengah gempuran derasnya perkembangan di bidang entertainment.

Baca Juga: Tidak Banyak yang Tahu, Ternyata Ini 5 Sayuran yang Paling Sehat untuk Dikonsumsi

Hal ini dibuktikan dengan banyaknya sutradara yang kerap memilih istri dari Raffi Ahmad ini sebagai pemain film layar lebar, sinetron, serial televisi, hingga pengisi suara dalam film animasi.

Selain sukses dalam karirnya, Nagita Slavina dikenal sebagai sosok yang kaya raya berkat kesuksesan usaha di samping karir hiburan.

Kini, Nagita Slavina adalah sosok inspirasi bagi kaum hawa dan orang dengan zodiak Aquarius yang sukses karena kecerdasannya dan kerja kerasnya.

Baca Juga: Nyanyi Bareng di Fancon EXO-SC Back to Back in Jakarta, Ini Lirik Lagu Just Us 2 ft Gaeko dan Terjemahan

3. Cristiano Ronaldo

Siapa yang tidak mengenal Cristiano Ronaldo?

Baik pecinta olahraga maupun tidak rasa-rasanya pasti akrab dengan Cristiano Ronaldo yang fenomenal ini.

Cristiano Ronaldo lahir pada tanggal 5 Februari 1985 di Madeira, Portugal dan dikenal sebagai pria dengan zodiak Aquarius.

Karir Cristiano Ronaldo mulai gemilang saat diboyong Sir Alex Ferguson ke Manchester United.

Baca Juga: Cari Tahu Kata Ramalan Cinta Zodiak Capricorn, Aquarius, Pisces, Aries, Taurus, Gemini, Sabtu 4 Februari 2023

Halaman:

Editor: Andika Primasiwi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X