SUARAMERDEKA.COM - Suti Karno "Atun Si Doel" Sudah Mulai Gunakan kaki palsu Pasca Operasi amputasi diabetes yang Dideritanya
Mungkin anda yang lahir pada era 1980-an hingga 1990-an tidaklah asing dengan nama Atun.
Atun sendiri merupakan adik dari Doel pada sinetron Si Doel Anak Sekolahan yang sangat fenomenal pada zamannya.
Suti Karno yang berperan sebagai Atun juga merupakan adik kandung dari Rano Karno sang pemeran Doel.
Suti Karno menjadi perbincangan karena salah satu unggahan fotonya di instagram yang menjadi viral.
Banyak yang menduga ini berkaitan dengan penyakit yang selama ini dideritanya yaitu diabetes.
Benar saja, pada akun instagram pribadinya (@sutykarno), pemeran Atun tersebut sedang dipasangi kaki palsu pasca operasi amputasi karena diabetesnya.
Namun ternyata memang Suti Karno adalah seseorang yang tangguh sehingga dirinya terlihat sangat bersemangat ketika mendapatkan kaki palsu tersebut.
Bisa juga ini memang merupakan penantiannya selama ini karena dalam 4 bulan terakhir, Suti Karno terlihat selalu duduk di kursi roda.
Tak banyak yang tahu bahwa Suti Karno harus merelakan salah satu kakinya karena diabetes.
Iis Sugianto termasuk orang yang mengomentari postingan Suti Karno di instagramnya.
Artikel Terkait
Komedian Senior Nunung Terkena Kanker Payudara, Lantas Bagaimana Ciri dan Cara Mencegah Kanker Payudara?
Tengah Berjuang Lawan Kanker Payudara, Nunung Masih Khawatir Soal Tanggung Jawab Nafkahi 25 Orang
Nunung Menangis dan Ungkap Kesedihannya Harus Derita Kanker Payudara, Sebut Pula Memang Genetika Keluarga
Nunung Srimulat Putus Asa Setelah Divonis Kanker Payudara, Kemenkes Minta Para Wanita Untuk Dapat SADARI
Mami Nunung Srimulat Sedang Berjuang Lawan Kanker Payudara, Kemenkes Minta Hindari Makanan Berikut Ini
Perjuangan Pemeran Atun si Doel, Suti Karno Lawan Diabetes : Harus Alami Amputasi Hingga Kini Kembali Berdiri
Nunung Srimulat Minta Keluarganya Untuk Cari Makan Sendiri Agar Dirinya Bisa Fokus Sembuh Dari Kanker Payudara
Nunung Srimulat Kepada Keluarganya Pasca Diagnosa Kanker Payudara : Kalian Silahkan Coba Cari Makan Sendiri...