Benarkah Gak Cinta Ferry Irawan? Venna Melinda: Cinta Pertama Mama ya Verrel, Kedua Athalla, Ketiga Vania

- Jumat, 27 Januari 2023 | 19:48 WIB
Venna Melinda dan Verrel Bramasta (Yt/Athalla Naufal)
Venna Melinda dan Verrel Bramasta (Yt/Athalla Naufal)

JAKARTA, suaramerdeka.com - Venna Melinda kini memang menjadi seorang Ibu yang sukses membesarkan anak-anaknya.

Meski tidak seperti pasangan lainnya yang utuh, namun Venna Melinda tetap memberikan kasih sayang sebagaimana mestinya.

Venna Melinda memang sudah bercerai dengan suami pertamanya, Ivan Fadilla.

Pernikahan keduanya berlangsung selama 19 tahun lamanya.

Mereka menikah pada 1995 dan memutuskan bercerai pada 2014 silam.

Baca Juga: Penting untuk Meningkatkan Keterkenalan Airlangga di Masyarakat, Masih Banyak Potensi bersama Mesin Partai

Meski bercerai, orang tua ini masih kerap menyempatkan waktu bertemu anak-anaknya.

Kini sang papa, Ivan Fadilla sudah berbahagia dengan menikahi Sarni.

Ia merupakan wanita yang memiliki pekerjaan sama dengan Venna Melinda, yaitu sebagai anggota dewan.

Pertemuan awal mereka terjadi bermula dari pekerjaan.

Namun kini berlanjut ke percintaan yang menghasilkan seorang buah hati berusia 5 tahun.

Baca Juga: Posting Usai Jalani Terapi, Venna Melinda Melinda Stress dan Merasa Sangat Terpuruk Akibat KDRT?

Sama dengan Ivan, Venna Melinda juga telah menikah lagi sejak 2022 dengan Ferry Irawan.

Pernikahannya di Bali pada Maret tahun lalu digelar secara sederhana namun tetap terkesan mewah.

Pasca pernikahan tersebut, Venna kerap membanggakan suaminya itu hingga dicap sebagai pasangan bucin.

Halaman:

Editor: Wahyu Asyari Muntoha

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Puisi Rock - Ya Oke

Jumat, 24 Maret 2023 | 21:40 WIB
X