“Kami mohon juga buat semua pihak terkait agar mau kooperatif dan mengikuti prosesnya,”
Baca Juga: Mau Menciptakan Pakan Ayam Kampung Alternatif yang Murah? Ada Rahasianya Lohh
“Pasti tidak nyaman, namun perlu diingat barang-barang ini barang curian, jadi memang harus dikembalikan,” terangnya.
Selain ada bukti CCTV dan keterangan sakti, ternyata ada hal lain yang memudahkan dirinya melacak barang curian tersebut.
Ashanty menceritakan bahwa setelah ia menyampaikan kabar dirinya kehilangan barang, pelaku mengakui perbuatannya.
“Alhamdulillah karena saya posting kemarin jadi pelakunya juga mau ngaku," terang Ashanty.
Sehingga dari bekal informasi awal tersebut, semua ditelusuri sesuai alur dan keterangan dari pelaku.
"Karena ketahuan semua jualnya ke siapa dan alur nya kemana saja,” tukasnya. ***
Artikel Terkait
Rumah Kemalingan, Ashanty Kehilangan Kamera Hingga Belasan Tas Mewah
Kehilangan Belasan Tas Mewah, Ashanty Ancam Penadah Barang Curian: Penjara Paling Lama 4 Tahun
14 Tas Mewah Dicuri Orang Terdekat, Ashanty Ambil Jalur Hukum
Usai Rumah Kemalingan, Ashanty Curigai Orang Terdekat
Pelaku Pencuri Barang Mewah Milik Ashanty Tertangkap, Identitas Pelaku Dirahasiakan, Kenapa?