Lirik dan Chord Lagu "Muda-Mudi" Koes Plus

- Senin, 23 Januari 2023 | 18:21 WIB
Sampul album Koes Plus Volume 9 tahun 1973 (SM/dok : id.wikipedia.org)
Sampul album Koes Plus Volume 9 tahun 1973 (SM/dok : id.wikipedia.org)

suaramerdeka.com - Koes Plus adalah grup musik Indonesia yang dibentuk pada tahun 1968 dan mengeluarkan album perdana pada tahun 1969.

Koes Plus adalah sebagai kelanjutan dari grup Koes Bersaudara.

Pendirian Koes Plus merupakan konsekuensi dari keluarnya Nomo Koeswoyo dari Koes Bersaudara karena memilih untuk berkarier di luar musik.

Baca Juga: Ini Alasan Wanita Karier Perlu Punya Si Cantik Aglonema dengan Lidah Mertua di Rumah, Buruan Sebelum Terlambat

Tonny Koeswoyo, sebagai anggota paling senior lalu merekrut Murry dan Totok A.R yang bukan anggota keluarga Koeswoyo.

Dia pengganti Nomo Koeswoyo & Yok Koeswoyo untuk memainkan drum dan gitar bas. Karena kemudian Yok kembali bergabung, Totok A.R. memutuskan untuk keluar.

Berikut ini kami sajikan lirik dan chor lagu Muda-Mudi milik Koes Plus yang dirilis tahun 1973 dari album volume 9.

Baca Juga: Ini Alasan Kenapa Jangan Menanam Pohon Pepaya di Depan Rumah, Nomor 6 Bikin Susah Tidur

"Muda - Mudi" Koes Plus

C=Do

C......................................G...............................C
Muda-Mudi jaman sekarang pergaulan bebas nian

C7.........................................F...................C........G..............C
Tiada lagi orang yang melarang tapi sayang banyak salah jalan

C....................G...........
La la la la la la la la la aa


C................................
La la la la la la la la la aa

Halaman:

Editor: Hendra Setiawan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X