SUARAMERDEKA.COM - Jebolan ajang pencarian bakat 'Indonesian Idol', Ziva Magnolya saat ini menjadi perhatian netizen.
Bagaimana tidak, biasanya dirinya tampil dengan make up yang imut dan menggemaskan.
Namun kali ini ia memamerkan hasil riasan make up gothic-nya sehingga netizen mengomentari hal tersebut.
Dari akun Twitter Ziva Magnolya, ia memamerkan hasil riasan dirinya yang terkesan lebih dewasa dan tuai pujian dari netizen.
Dilansir suaramerdeka.com dari akun Twitter @zivamagnolyeah mengunggah foto riasan make up yang tak biasa.
Dengan keterangan imot mata dua, ternyata banyak yang memuji akan kecantikan Ziva tersebut.
Dengan rambut terurai, serta wajahnya yang tampak tirus ditambah riasan make up gothic dengan eyeliner sedikit tebal dan bulu mata di matanya membuat kesan Ziva tambah cantik.
"Prasaan kemaren masih kek bocil mukanya,sekarang malah cakep banget," kata @AgGu**.
"JIPAAAA KAMU CAKEP BANGET ASLIII SAMPE PANGLING," ujar @natasyan**.
"Kak zivaaa cakepnyaa kek apotek tutup Gada obat," tulis @aslinyaej**.
Bahkan banyak netizen yang meminta untuk menjadi kekasihnya.
Baca Juga: Hahhh? TV Tabung Tanpa STB Ternyata Bisa Digunakan untuk Menonton Siaran TV Digital? Begini Caranya
"Minimal jadi pacarku," ujar @moon**.
Artikel Terkait
Jangan Lupa Hapus Make Up Sebelum Tidur. Waspada Parasit Mata Mengancam Tanpa Kamu Sadari
Niat Hati Cuma Main Hapus Make Up, Warganet Malah Membully Brisia Jodie
Wanita Wajib Tahu! Ini 5 Bahan Berbahaya yang Sering Ada di Make Up
Teknik Bersihkan Make Up yang Tepat jadi Penyokong agar Wajah Awet Muda, Pelajari Segera!
Jangan Sampai Gak Tahu, Benarkah Memakai Make Up Waterproof dan Memakai Softlens Ketika Berwudhu Tidak Sah?