SUARAMERDEKA.COM - Jadwal hari libur Imlek di tahun 2023 jatuh di hari Minggu tanggal 22 Januari 2023.
Namun jangan bersedih, karena ada jadwal cuti bersama Imlek yang ditetapkan sehari setelahnya, yakni pada tanggal 23 Januari 2023.
Sekedar informasi, Tahun Baru Imlek atau tahun baru Cina adalah sebuah perayaan tahun baru yang diperingati oleh etnis Tionghoa di seluruh dunia.
Perayaan tahun baru Imlek ini mengacu pada sistem kalender atau penanggalan Cina.
Baca Juga: Diduga KDRT, Ferry Irawan Dilaporkan Venna Melinda ke Polda Jatim, Begini Ceritanya
Menikmati Imlek 2021 bersama keluarga maupun kerabat, serunya sambil ditemani lagu latar yang membangkitkan keceriaan hari raya.
Terdapat sejumlah lagu Imlek yang bisa diputar melalui layanan streaming musik Spotify.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut merupakan deretan lagu terfavorit yang pas untuk Karaoke bersama keluarga saat Imlek tiba.
Baca Juga: Jangan Ngawur! Tebar Pakan Pelet Ikan Lele Kudu Pakai Cara yang Benar, Perhatikan Ini
1. Gong Xi Gong Xi
Selain bernada ceria, lagu ini juga dimaksudkan untuk memberi salam dan kebahagiaan Tahun Bar China atau Imlek. Gong Xi Gong Xi sendiri merupakan sapaan dan ucapan selamat pada sesama.
2. Da Di Hui Chun
Lagu ini juga bisa jadi pilihan latar keceriaan Imlek tahun ini. Lagu ini secara harfiah berarti "Bumi besar kembali kala musim semi". Pepatah China tersebut berarti peremajaan musim semi.
3. He Xin Nian
Selanjutnya ada lagu Imlek yang menggambarkan keceriaan dan memohon keberuntungan. Lagu ini juga cukup mengharukan.
Artikel Terkait
Dipercaya Bikin Sial Terus, Ini 4 Larangan Paling Tabu saat Imlek
Dijamin Kenyal dan Lembut, Ini Resep Kue keranjang yang Biasa Disajikan Saat Imlek, Yuk Coba Buat
Mengapa Saat Imlek Selalu Ada Tarian Barongsai? Rupanya Ini Sejarah dan Makna di Baliknya
Selamat Tahun Baru Imlek 2023 Sebagai Tahun Kelinci Air, Ini Mitos Tradisi Imlek yang Perlu Diketahui
Gongxi Gongxi, Rekomendasi 10 Ucapan Tahun Baru Imlek 2023, Penuh Harapan dan Bawa Hoki