suaramerdeka.com - Sinetron Ikatan Cinta masih terus tayang di RCTI, di malam ini WIB dengan alur cerita yang semakin seru.
Bagaimana kelanjutan kisahnya? Jangan sampai terlewat, Simak bocoran sinopsis Ikatan Cinta, Minggu, 18 Desember 2022 berikut, selalu menyuguhkan cerita menarik tanpa henti.
Dalam bocoran sinetron Ikatan Cinta 18 Desember 2022, tentang terjadinya hal yang cukup mengerikan, karena Aldebaran tiba-tiba mendapat surat ancaman dari seseorang.
Lebih lanjut, Aldebaran menerima sebuah kotak kecil berwarna hijau yang ternyata berisi surat ancaman dan robekan foto keluarganya yaitu keluarga Alfahri. siapakah pelaku yang memberi ancaman cukup ngeri ini?
Sebelumnya, Aldebaran nampak begitu gelisah saat menerima surat ancaman yang bertuliskan 'musnah' dengan tinta merah tersebut.
Tak hanya itu, si pengirim kotak juga sampai merobek foto keluarga Alfahri sehingga membuat Aldebaran menjadi cemas.
Dalam robekan foto keluarga Alfahri tersebut, wajah Aldebaran dan Mama Rosa terlihat disobek rapi. Aldebaran pun bertanya-tanya sosok pengirim kotak tersebut.
Baca Juga: Terungkap! Isu Perceraian Reino Barack dan Syahrini, Ada Tekanan dari Keluarga Suami?
Karena hal ini semakin memperparah keadaan disamping kondisi mama Sarah maupun kejadian yang menimpa perusahaannya yakni Maharatu.
Pada bocoran sinetron Ikatan Cinta ini, Keadaan parah ini semakin menyebar dengan keluarga besarnya juga terancam dalam bahaya lebih lanjut
Lantas, dapatkah Aldebaran berhasil menemukan sosok orang yang mengirim kotak ancaman tersebut? apakah sekali lagi hal buruk ini ada hubungannya dengan Abimana?
Bagaimana cerita selanjutnya? Semakin membuat penasaran, kisahnya jadi tambah seru dan tentunya membuat para penonton makin tak sabar menyaksikannya!
Baca Juga: Ayam Sehat, Pakan Hemat,Kaya Manfaat, Cukup dengan Daun Hijau-hijauan ini
Temukan jawabannya dengan simak selalu bocorannya di suaramerdeka.com dan terus menonton sinetron Ikatan Cinta yang tayang di RCTI, pada hari Minggu 18 Desember 2022.
Artikel Terkait
Bukan Sinetron Ikatan Cinta, Amanda Manopo Jadi Pelakor di Rumah Tangga Arya Saloka dan Putri Anne
Bocoran Sinopsis Ikatan Cinta 16 Desember 2022: Mencengangkan! Elsa Lawan Al dan Jadi Brand Ambassador Abimana
Masih Heboh! Arya Saloka Cinlok dengan Amanda Manopo, Sinetron Ikatan Cinta Terancam Bubar
Bocoran Sinopsis Ikatan Cinta 17 Desember 2022: Nekat! Khianati Abimana, Sosok Ini Akan Dukung Aldebaran
Bocoran Sinetron Ikatan Cinta Hari Ini: Abimana Tak Berkutik, Rendy Temukan Bukti Kuat. Akhirnya Tertangkap?