SUARAMERDEKA.COM - Korea Selatan selalu mempersembahkan tontonan yang tak pernah gagal menarik perhatian penonton.
Bermacam judul drama Korea baru disiapkan setiap bulannya.
Pada November nanti, sekitar delapan drama Korea akan tayang di berbagai platform.
Drama-drama ini tentu ditunggu oleh para penggemar.
Baca Juga: Daftar Idol Kpop yang Konser di Indonesia Hingga 2023, dari NCT Dream hingga BLACKPINK!
Terlebih lagi, beberapa drama akan dibintangi oleh aktor dan aktris ternama Korea Selatan.
Seperti aktor besar Song Joong-ki yang akan kembali ke layar kecil setelah lebih dari satu tahun.
Song Joong-ki akan bermain dalam drama Reborn Rich usai sebelumnya sukses dengan Vincenzo.
Adapun kembalinya Minho SHINee yang akan berperan sebagai pemeran utama drama The Fabulous.
Baca Juga: Terkuak, Ini Alasan Farel Prayoga Memilih Agama Islam, Zidni: Jadi di Keluarga Farel Itu...
Sooyoung Girls Generation juga akan ikut meramaikan drama bulan November dengan judul baru yaitu Please Send a Fan Letter.
Selain itu, adapun beberapa drama lain yang akan menemani anda bulan depan.
Berikut delapan drama Korea yang akan tayang bulan November 2022.
The Fabulous
The Fabulous akan menceritakan persahabatan, perjuangan, dan romansa ketika bekerja di industri mode Korea Selatan yang kompetitif.
Artikel Terkait
Film ‘Ant-Man and the Wasp: Quantumania’ Diprediksi Hadirkan Banyak Kejutan Besar
8 Film Terbaik yang Bikin Kamu Percaya Cinta, No 3 Bikin Baper Sejuta Umat
Sinopsis Film Qodrat, Ketika Ustadz Ruqyah Cari Jati Diri
Setahun Berlalu, Squid Game Masih jadi K-Drama Paling Dicari di Seluruh Dunia
Terseram! Review Film Qodrat yang Bikin Kamu Pasti Pengen Nonton Abis Baca
Bocoran Sinopsis Ikatan Cinta 29 Oktober 2022: Elsa Dicurigai Jadi Penyebab Kematian Sienna