SUARAMERDEKA.COM - Pengakuan Widi Vokalis Vierra di Podcast Deddy Corbuzier membuat publik heboh.
Terkuak bahwa Widi pernah mengalami pelecehan seksual yang tak banyak diketahui orang.
Widy Soediro Nichlany, atau yang akrab dipanggil Widi Vierratale membuka salah satu rahasia di masa lalunya.
Hal itu ia ungkap dalam podcast dari Deddy Corbuzier, Kamis, 23 Juni 2022.
Baca Juga: Anak Buya Arrazy Meninggal Tertembak, Ambil Pistol Pengawal Saat Sedang Sholat
Di hadapan Deddy dan sahabatnya Cinta Laura, ia menceritakan pengalaman tak mengenakkan yang ia rasakan saat itu.
Sempat menangis terisak, Widi membeberkan kronologi pelecehan yang dialaminya.
Widi mengaku diangkut oleh mobil yang berisi banyak pria di dalamnya.
Widi mengaku diangkut oleh orang random yang diduga sedang dalam pengaruh alkohol, mengingat daerah sekitar situ merupakan daerah tempat orang minum.
Artikel Terkait
Nathalie Holscher Nangis Hubungannya Merenggang dengan Putri Delina, Ada Apa?
11 Artis dan Legenda Hollywood Ini Dianugerahi Gelar Kehormatan dari Kerajaan Inggris, Nomor 5 Paling Muda
Tertipu Investasi Batu Bara, Massa Geruduk Rumah Ustadz Yusuf Mansur
Viral Aktor Nam Joo Hyuk Dituding Lakukan Bullying Selama 6 Tahun Semasa Sekolah
Raffi Ahmad - Nita Gunawan Benarkah Selingkuh? Ini Fakta dari Hotman Paris: Mereka Sering Jalan Bareng
Benarkah Raffi Ahmad Selingkuh dengan Nita Gunawan? Hotman Paris Bongkar Hal Mengejutkan Ini
Dituding Jadi Pembully saat Sekolah, Agensi: Nam Joo Hyuk dan Keluarga Menderita
Dewi Perssik Digugat Cerai Sang Suami: Saya Lima Tahun Sudah Sabar dalam Rumah Tangga
Aliando Mengaku Pernah Didekati Pria Penyuka Sesama Jenis, Warna Kutek Aliando Jadi Sorotan
Digugat Cerai Angga Wijaya, Dewi Persik Tak Tahu Penyebabnya