Hotman Paris Impikan Punya Menantu Berdarah Batak, Sang Anak Pilih Pacar Bule

- Jumat, 18 Februari 2022 | 17:29 WIB
Hotman Paris, sang istri, dan ketiga anaknya./dok. Instagram @@feliciahutapeaaa
Hotman Paris, sang istri, dan ketiga anaknya./dok. Instagram @@feliciahutapeaaa

Ia kini mulai membebaskan ketiga anaknya tersebut memilih jalan hidup mereka masing-masing.

"Mudah-mudahan beruntung dapat bule yang bener. Terutama sejak ada corona, betapa nyawa itu sangat murah, sejak itulah saya kasih kebebasan untuk anak," dilansir dari Youtube Populer Seleb, 16 Februari 2022.

"Bahkan saya bilang ke putri saya, that's your life. Silakan kau menentukan. Saya tidak mau menyesal (karena) terlalu mengekang karena sewaktu-waktu orang bisa meninggal," katanya memungkasi. (Mg23)***

 

Halaman:

Editor: Edyna Ratna Nurmaya

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Puisi Rock - Ya Oke

Jumat, 24 Maret 2023 | 21:40 WIB
X