SUARAMERDEKA.COM – Alshad Ahmad diduga menghamili mantan pacar yang bernama Nissa Asyifa.
Tidak hanya itu, kabar beredar bahwa Alshad Ahmad telah menikahi mantannya tersebut dan diduga sudah memiliki anak saat ini.
Netizen berbondong-bondong ungkap bukti-bukti pernikahan Alshad Ahmad dengan Nissa Asyifa, hingga publik percaya kabar ini tidak terbantahkan kebenarannya.
Baca Juga: Masih Sering Salah, Bolehkah Sikat Gigi dan Mengguyur Kepala Saat Puasa di Bulan Ramadhan?
Publik juga menaruh simpati kepada Tiara Andini yang merupakan pacar Alshad Ahmad, yang apabila kabar tersebut benar berarti penyanyi tersebut dibohongi.
Namun, Denny Darko ungkap siapa yang lebih perlu dikasihani antara Tiara Andini dan Nissa Asyifa.
Denny Darko ungkap fakta pertama yaitu mereka semua memiliki pilihan.
Baca Juga: Lowongan Kerja Terbaru PT HM Sampoerna Tbk, Terbuka untuk Lulusan S1 Segala Jurusan, Cek Syaratnya
Merupakan orang dewasa yang sudah tahu apa itu pilihan, Alshad Ahmad sebagai pihak yang pernah mencintai mantan pacarnya, sekarang mencintai Tiara Andini.
Fakta kedua, netizen ikut menghakimi tidak hanya mereka bertiga yang menjadi pokok pembicaraan melainkan juga orang tua dan saudara.
“Yang saya rasa, coba kalau kalian jadi mereka, apa yang kalian rasakan?” tanya Denny Darko.
Baca Juga: Mega Transfer Ala Real Madrid, Siap Kembali Luncurkan Los Galacticos yang Fokus pada Erling Haaland
Dia meminta netizen untuk memposisikan diri sebagai orang tua, bagaimana jika punya anak yang tiba-tiba menghamili perempuan atau anak yang dihamili orang lain.
Atau memiliki anak yang pacarnya menghamili perempuan lain.
“Apakah kalian kuat ada di posisi itu?”
Artikel Terkait
Alshad Ahmad Nikah saat Tiara Andini Manggung ke Luar Kota? Begini Pengakuan Teman Nissa Asyifa
Alshad Ahmad Bandingkan Tiara Andini dengan Mantan Kekasihnya : yang Dulu-dulu Nggak…
Raffi Ahmad Bongkar Sisi Gelap Alshad Ahmad, Pacar Tiara Andini Disebut 'Playboy dan Parah'
Mahar Nikahan Cuman 3 Juta, Segini Rupanya Penghasilan Alshad Ahmad
Pengadilan Agama Bandung Konfirmasi Kisruh Kabar Perceraian Alshad Ahmad dan Nissa Asyifa: Itulah yang Ada