Sinopsis Ikatan Cinta Rabu 8 Maret 2023: Kondisi Memburuk, Benarkah Aldebaran Kritis?

- Rabu, 8 Maret 2023 | 08:50 WIB
Ilustrasi sinetron Ikatan Cinta, Rabu 8 Maret 2023. (RCTI)
Ilustrasi sinetron Ikatan Cinta, Rabu 8 Maret 2023. (RCTI)

SUARAMERDEKA.COM - Sinetron Ikatan Cinta akan kembali hadir Rabu, 8 Maret 2023, di RCTI, dengan alur cerita yang semakin seru.

Penasaran, seperti apa alur kisah selanjutnya dari sinetron favorit keluarga ini? Simak bocoran sinopsis Ikatan Cinta, Rabu, 8 Maret 2023 berikut.

Ikatan Cinta hari ini bercerita, Mama Rosa punya firasat buruk, khawatir bila kondisi Aldebaran benar-benar tidak baik-baik saja bahkan sampai kritis, bagaimana bisa?

Baca Juga: Kebijakan Jam Masuk Sekolah NTT Disorot, Abdul FIkri Faqih: Ini Terobosan, Perlu Libatkan Semua Pihak

Sebelumnya, kondisi Aldebaran yang misterius, masih membuat penasaran bagi keluarga hingga kerabat dekatnya.

Aldebaran bisa sampai seperti itu karena sengaja kabur dari keluarganya untuk menyembunyikan kondisi kesehatan yang sedang menurun.

Bahkan Aldebaran yang mendapat perawatan di rumah sakit pun menggunakan nama samaran agar tak diketahui siapa-siapa.

Baca Juga: Siap Beraktivitas, Baca Dulu Ramalan 12 Zodiak soal Kesehatan, Rabu 8 Maret 2023, Apa Sarannya?

Hal itu dilakukan untuk menjaga ketenangan keluarga, khususnya Mama Rosa yang terlalu mudah merasa cemas hingga khawatir.

Tak seperti harapan Aldebaran, Mama Rosa justru sebaliknya, yang khawatir bahkan sampai menganggu mentalnya.

ketakutan Mama Rosa makin menjadi, mengingat tak ada satupun, termasuk Rendy, yang mengetahui keberadaan Aldebaran.

Baca Juga: Sesuaikan Sikap, Jangan Menyakiti: Cerita Cinta Zodiak Virgo, Leo, Capricorn, Rabu 8 Maret 2023

Sampai-sampai Mama Rosa kembali mendapatkan firasat buruk bila kondisi Aldebaran semakin parah yang kian membuatnya gelisah.

Lantas, benarkah kondisi Aldebaran memburuk bahkan sampai kritis seperti firasat Mama Rosa?

Ataukah sebaliknya, Aldebaran justru semakin pulih dan membaik kondisinya?

Halaman:

Editor: Andika Primasiwi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X