Urutan Film and Series Marvel Universe, Mulai dari Captain America Sampai Ant-Man and the Wasp Quantumania

- Minggu, 5 Maret 2023 | 04:37 WIB
Ant-Man and the Wasp Quantumania (Instagram @marvelstudios)
Ant-Man and the Wasp Quantumania (Instagram @marvelstudios)

SUARAMERDEKA.COM – Penggemar film pasti sudah tidak asing dengan Marvel Cinematic Universe yang menayangkan film-film fantasi superhero seru dan menghibur lewat aksi-aksinya.

Marvel Cinematic Universe memiliki banyak sekali film maupun serial yang diantaranya memiliki alur cerita dan tema yang sama, serta saling berkaitan satu dengan yang lain.

Seringkali penggemar pemula yang ingin menonton film-film dari Marvel Cinematic Unverse akan mengalami kebingungan karena harus mengikuti alur cerita dari satu film ke film lain.

Baca Juga: Hasil Liga Jerman: Bayern Muenchen Menang Tipis 2-1 di Kandang Stuttgart

Berikut adalah urutan film beserta serial berdasarkan kronologi peristiwa di semesta Marvel, dilansir dari Wikipedia dan Marvel Studio mulai dari phase satu sampai phase kelima.

Urutan Film dan Series Berdasarkan Kronologi Waktu

Phase 1

1. Captain America : First Avengers – Selama Perang Dunia II (1942)

2. Captain Marvel – 1995

3. Iron Man – 2000

4. Iron Man 2 – Setelah Iron Man (2011)

5. The Incredible Hulk – 2011

6. Thor – 6 bulan sebelum The Avengers

7. The Avengers – 2012

8. Agent of Shield - 2012

Halaman:

Editor: Andika Primasiwi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X