13 Tempat Angker di Kota Semarang yang Jarang Diketahui, Bikin Ngeri Bila Jalan Sendiri

- Sabtu, 4 Februari 2023 | 08:00 WIB
Makam di dekat tanjakan Sigarbencah Tembalang Semarang membuat tempat tersebut terkesan semakin angker.  (SM/dok )
Makam di dekat tanjakan Sigarbencah Tembalang Semarang membuat tempat tersebut terkesan semakin angker. (SM/dok )

Semarang, suaramerdeka.com - Setiap tempat memiliki cerita sendiri, termasuk tempat angker di Kota Semarang

Dari pengakuan sejumlah orang, pernah melihat makhluk gaib di tempat angker di Kota Semarang tersebut. 

Mulai dari sosok kuntilanak, genderuwo, hingga pocong muncul di tempat angker di Kota Semarang ini. 

Baca Juga: Tanaman Aglonema Diserang Hama Kutu Putih ? Semprot Dua Cairan Ini, Gampang dan Manjur

Dari penelusuran, dan keterangan sejumlah saksi mata, ada beberapa tempat angker di Kota Semarang yang jarang diketahui. 

Bila jalan sendiri di tempat angker tersebut, akan bikin ngeri. Apalagi bila jalan malam hari. 

Lebih baik memilih jalan lain, bila tidak ingin bertemu dengan makhluk gaib ini. 

Baca Juga: Punya Weton Rabu Wage Ramalan Kesehatan, Rezeki, Asmara Artis Verrel Bramasta yang Terserang Bali Belly

Berikut beberapa tempat angker di Kota Semarang ya g jarang diketahui : 

1. Di sekitar bekas kampus STIK di Pawiyatan Luruh, Bendan Duwur

Sodikin, salah satu pengguna jalan pernah melihat sosok Sariti / kuntilanak saat berkendara sepeda motor pada malam hari. 

2. Turunan ke arah Hutan Wisata Tinjomoyo 

Yuli tak sengaja melihat sosok genderuwo di turunan yang berbelok di tempat tersebut. 

"Sekilas bentuknya besar, dan berwarna hitam," ungkapnya. 

Halaman:

Editor: Hendra Setiawan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X