SUARAMERDEKA.COM - Masyaallah baru tahu, ternyata tanaman mangkokan memiliki segudang manfaat untuk manusia.
Tanaman mangkokan yang kita tahu adalah salah satu tanaman hias.
Namun tanaman atau pohon mangkokan ternyata bukan sekedar tanaman hias.
Namun ternyata ada manfaat dan keuntungan besar jika menanam daun mangkokan atau daun mangkok.
Disebut pohon mangkokan karena memiliki daun berbentuk mirip mangkok berwarna hijau.
Daun mangkok yang memiliki nama ilmiah Polyscias scutellaria merupakan tanaman hias pekarangan dan tanaman obat yang mudah ditemui.
Sesuai namanya daun mangkokan merupakan salah satu jenis tanaman yang memiliki daun yang berbentuk seperti mangkok, yaitu cekung dan juga dapat menampung air.
Dikutip dari berbagai sumber, daun mangkokan merupakan salah satu jenis tanaman yang cukup populer di kalangan masyarakat Indonesia.
Tanaman ini biasa ditanam pada pekarangan atau halaman rumah.
Biasanya tanaman mangkokan sendiri tumbuh pada daerah-daerah tropis dengan ketinggian yang bisa mencapai hingga 6 meter.
Tanaman mangkokan seringkali dimanfaatkan bagian akar dan daunnya.
Yang paling sering adalah dimanfaatkan sebagai tanaman obat-obatan alias tanaman herbal.
Artikel Terkait
Stop Pestisida! Gunakan 4 Bahan Alami Ini untuk Basmi Kutu Putih pada Tanaman Kesayangan
Kutu Putih Biang Kerok, Bikin Daun Tanaman Sakit, Ini Cara Pemulihannya
Jadi Biang Kerok Tanaman Hias Sakit, Basmi Kutu Putih Sampai Kejet Kejet Tak Bernyawa
Jangan Sok Tahu, Perhatikan 5 Hal Ini Biar Tanaman Cabai Tumbuh Subur di Dalam Polybag
Bebas Racun, Ini Deretan 10 Tanaman Hias Ampuh Menghisap Asap Rokok yang Berbahaya untuk Kesehatan