4 Efek Samping Veneer Gigi yang Wajib Diketahui, No.2 Paling Fatal

- Jumat, 28 Oktober 2022 | 15:27 WIB
Ilustrasi veneer gigi | sumber (guesehat.com)
Ilustrasi veneer gigi | sumber (guesehat.com)

Di kasus ekstrem, veneer bisa melorot dan membuat gigi menjadi gingsul. Hal ini bisa memicu kesulitan mengunyah dan kerusakan struktur gigi jangka panjang.

Penanganan cepat harus dilakukan ketika hal ini terjadi.

Baca Juga: Anak Nikita Mirzani, Loly Bongkar Sifat Asli Ibunya: Mamaku Bermuka Dua…

3. Gigi dapat berlubang

Pemasangan veneer yang kurang pas dapat menimbulkan celah pada gigi, yang mengakibatkan terjadinya penumpukan sisa makanan pada area tersebut.

4.Gigi mudah mengalami iritasi

Celah antara gusi dan lapisan veneer harus dirawat dengan baik. Mulai dari cara menyikat gigi hingga cara menggunakan benang gigi perlu diperhatikan secara saksama.

Apabila cara perawatannya salah, gigi mudah mengalami iritasi. Inilah sebabnya mengapa pasien yang menggunakan veneer harus melakukan kontrol gigi setiap 4 bulan sekali. ***

Halaman:

Editor: Edyna Ratna Nurmaya

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Makan Manis Bikin Sugar Rush? Mitos Atau Bukan?

Kamis, 1 Juni 2023 | 07:27 WIB

9 Makanan Sehat untuk Mengatasi Kulit Kering

Senin, 29 Mei 2023 | 16:00 WIB
X