Cirinya bunganya berwarna ungu dan daunnya memanjang.
Sedangkan kencana ungu untuk obat bernama latin Reullia tuberosa. Dicirkan bunganya berwarna lebih ke biru.
Sedangkan daunnya lebih melebar. Ciri khas lainnya yakni memiliki buah yang bisa meledak.
Manfaat tanaman ini yang paling populer diantaranya menurunkan gula darah, meredakan batuk, mencegah hipertensi,dan mengobati peradangan.
Dikutip dari Chanel Youtube Anugerah Tanaman dengan judul ''Cara menanam bunga kencana ungu hasil cabutan tanpa layu'' berikut cara menanam kencana ungu :
Baca Juga: Ajaib Pemimpin Perempuan Terakhir Kerajaan Majapahit Berjuluk Kencana Ungu
1. Cabut tanaman dari tempat liar, jangan sampai akranya tertinggal
2. Siapkan media tanah yang sudah basah
3. Tutupi akar dengan tanah sebelum dimasukkan ke dalam pot
4. Baru kemudian masukkan dalam pot yang sudah berisi sedikit tanah
Artikel Terkait
Belum Semua dari 30.000 Jenis Tanaman Herbal Termanfaatkan
Tanaman Herbal Atasi Penyakit Kolesterol Tinggi
Perhutani dan Balitbang Kementan Tandatangani MoU Penelitian dan Pengembangan Tanaman Herbal
12 Tanaman Herbal Penurun Asam Urat Secara Alami kata dr. Ema