Seperti Tanam Cabai, Metode Grounding Bikin Aglonema Beranak Pinak Gaspol Nggak Pakai Rem

- Minggu, 25 September 2022 | 14:30 WIB
Menanam aglonema dengan metode grounding mudah beranak pinak. (Tangkapan layar YouTube Rumah Taman)
Menanam aglonema dengan metode grounding mudah beranak pinak. (Tangkapan layar YouTube Rumah Taman)
Banyak anakan aglonema muncul, pertumbuhan relatif bagus dari segi daun pun makin membesar dan warnanya semakin kemerahan.
 
 
Karena dalam satu petak bisa ditanam beberapa ID aglonema ada kemungkinan juga akan muncul ID baru hibrid alami yang warnanya eksotik.
 
Perawatan secara grounding dengan pot relatif sama begitu pula dengan media tanamnya.

Di musim panas penyiraman bisa sehari sekali atau 2 hari sekali tergantung kelembaban media tanamnya.
 
 
Untuk treatment, perawatan dengan nutrisi atau antijamur cukup disemprot dengan fungisida dan juga vitamin B1.
 
Apalagi waktu musim hujan, fungisida diberikan bisa seminggu 1-2 kali.

Namun, dengan metode grounding ini memang harus rutin untuk dicek semisal ada gangguan serangga atau kutu.
 
Hal ini karena akan dengan mudah menulari tanaman lainnya. 

Halaman:

Editor: Modesta Fiska

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X