suaramerdeka.com - Sejak dulu, tanaman hias saat ini banyak dimanfaatkan untuk mempercantik rumah.
Tidak hanya untuk diletakkan di luar rumah saja, tetapi juga banyak yang telah menjadikannya sebagai bagian dari interior.
Para penganut paham ini sering menyebut dirnya sebagai penganut indoor Jungle.
Selain mempercantik tampilan tempat tinggal, tanaman hias juga tentunya bisa membuat hunian menjadi lebih Asri.
Apalagi jika tanaman yang dirawat dan diletakkan di dalam ruangan adalah jenis tanaman hias yang berdaun hijau segar.
Baca Juga: Sedeeeeep! Daun Mangkokan Manjur Usir Bau Badan Tidak Sedap, Berikut Resep Alami dan Khasiat Lainnya
Keberadaan tanaman hias berdaun hijau segar bisa menjadi penghilang stress pikiran pemilik rumah.
Pada ulasan kali ini, kami akan memberikan 6 jenis tanaman hias berdaun hijau segar yang wajib untuk ditanam.
Selain karena perawatannya mudah, juga harganya murah, sehingga tidak memberatkan pecinta tanaman.
Dilansir dari ZofiaZaid Channel, 5 September 2022, berikut ulasannya:
Baca Juga: 5 Tanaman yang Menjanjikan di Masa Depan, Penasaran ? Cek di Sini
tanaman hias daun hijau yang pertama adalah gelombang cinta.
Seperti namanya, tanaman ini memiliki tekstur daun yang bergelombang dan cukup lebar.
tanaman ini merupakan salah satu jenis anthurium yang cukup populer di jamannya.
Artikel Terkait
Cek Trik Atasi Tanaman Cabe Kena Penyakit Keriting dan Hama Putih, Bahan Pasti Aman, Sisanya Bisa Diminum
Yuk Kenalan Dengan Cairan Ajaib Penghalau Kutu Putih dan Hama Ulat, Terbukti Ampuh dan Aman buat Tanaman
Air Suci ini Hilangkan Hama Kutu Putih Aman untuk Tanaman tanpa Pestisida, Mudah dan Cepat Tinggal Semprot
Bikin Cuan Rezeki Naik dan Pembawa Hoki, 6 Aglonema Favorit Pecinta Tanaman Hias, Harga Bisa Rp3,5 Jt per Daun
Kenalin, Tanaman Penyerap Racun Hingga Obat Stress yang Dapat Hidup di Dalam Rumah, Jaminan Bahagia Penuh Tawa