SUARAMERDEKA.COM - Siapa zodiak yang paling sulit ditaklukkan saat PDKT? Berikut ini daftar peringkat zodiak dari yang paling sulit ditaklukkan.
Istilah PDKT adalah kependekan dari “Pendekatan”.
Pendekatan ini mempunyai makna lain yakni upaya seseorang dalam mendekati atau mendapatkan perhatian dari sang pujaan hati.
Proses PDKT ini sering dilakukan secara langsung atau juga secara chat melalui sosial media.
Berikut ini 12 peringkat zodiak dari yang paling sulit ditaklukkan saat PDKT, dilansir dari zodiak Aesthetic
Baca Juga: Rahasia Awet Bahagia, Ini Cara 12 Zodiak Atasi Kesedihan dan Bangkit dari Keterpurukan
1. Scorpio
Scorpio sulit memercayai orang baru dan sangat enggan untuk membiarkan mereka masuk ke dalam hatinya.
Jadi, siapapun harus memiliki kesabaran ekstra jika ingin menjadikan Scorpio sebagai kekasih.
2. Gemini
Baca Juga: Lima Orang di Pemalang Tersambar Petir, Tiga Tewas
Gemini berada di urutan kedua sebagai zodiak yang paling sulit ditaklukkan saat PDKT.
Hal tersebut dikarenakan sifat Gemini yang kerap kali bimbang ketika dihadapkan pada suatu keadaan.
3. Sagitarius
zodiak ini tidak ingin buru-buru memutuskan menerima pernyataan cinta dari seseorang karena dia harus mengenal orang itu lebih juah terlebih dulu.
Artikel Terkait
Karakter 12 Zodiak Ini Bikin Orang Lain Iri, Sagitarius Tahu Cara Menikmati Hidup, Zodiakmu?
Belajar dari Kesalahan, Ini Nasehat untuk Zodiak Kamu di Tahun 2022, Jangan Diulangi Ya!
Rahasia Awet Bahagia, Ini Cara 12 Zodiak Atasi Kesedihan dan Bangkit dari Keterpurukan