Ingin Terhindar dari Hepatitis? Konsumsi 4 Makanan Ini

- Senin, 16 Mei 2022 | 08:56 WIB
Alpukat, salah satu makanan pencegah hepatitis. (foto: Pixabay)
Alpukat, salah satu makanan pencegah hepatitis. (foto: Pixabay)

suaramerdeka.com - Saat ini penyakit hepatitis akut tengah menyerang anak-anak.

Hingga kini para ahli tengah meneliti asal muasal hepatitis akut yang dianggap misterius itu.

Ingin terhindar dari penyakit hepatitis? Berikut 4 makanan yang bisa dikonsumsi untuk cegah hepatitis.

Baca Juga: Dengarkan Ramalan Asmara dan Keuangan Zodiak Cancer, Leo, Virgo, 16 Mei 2022

1. Alpukat

Makanan yang mengandung protein, baik seperti alpukat mampu mencegah hepatitis menyerang tubuh manusia.

Ini karena protein dalam alpukat mampu meningkatkan sistem imun dan metabolisme dalam tubuh manusia.

Dilansir dari Healthline, sebuah penelitian tepercaya juga telah membuktikan bahwa mengonsumsi alpukat secara rutin, dikaitkan dengan penurunan berat badan secara signifikan dan meningkatkan fungsi kerja hati manusia.

Baca Juga: Cek Ramalan Asmara dan Keuangan Zodiak Aries, Taurus, Gemini, Senin 16 Mei 2022

Selain itu, orang yang makan alpukat juga lebih cenderung memiliki indeks massa tubuh yang lebih rendah. 

2. Ikan Salmon

Ikan yang memiliki banyak minyak baik, seperti salmon, juga mampu meningkatkan fungsi hati manusia.

Ikan salmon dapat membantu mengurangi peradangan dan penumpukan lemak pada hati.

Baca Juga: Ketahui Ramalan Asmara dan Keuangan untuk Zodiak Libra, Scorpio, Sagitarius, 16 Mei 2022

Selain itu, ikan salmon juga mengandung asam lemak omega-3 yang baik untuk kesehatan jantung dan juga otak manusia. 

Halaman:

Editor: Nugroho Wahyu Utomo

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X