Serat pada kulit jagung ini dapat mengontrol terjadinya diabetes karena dapat menurunkan kadar gula darah dalam tubuh.
7. Menurunkan kolesterol
Serat yang ada dalam kulit jagung memang sangat bermanfaat bagi kesehatan, salah satunya adalah dapat menurunkan kolesterol.
Serat jagung dapat mengusir kolesterol yang terkumpul dalam Arteri dan akan membuangnya keluar sehingga menurunkan kolesterol.
8. Menyehatkan pencernaan
Serat kulit jagung ini juga bisa menyehatkan pencernaan karena berperan dalam introduksi cairan pencernaan yang sehat, sehingga dapat menyehatkan pencernaan dan dapat menambah nafsu makan.
9. Menyehatkan kantung kemih
Serat kulit jagung ini memiliki manfaat lainnya, yaitu menyehatkan kantung kemih.
Serat ini dapat mengobati infeksi kantung kemih karena dapat membunuh mikroba tertentu yang dapat mengganggu kesehatan kantung kemih.
10. Mencegah penyakit jantung
Serat kulit jagung dapat mengontrol kolesterol dan lemak yang berlebihan yang ada dalam tubuh manusia, sehingga hal tersebut dapat membantu mencegah terjadinya penyakit jantung dan yang berhubungan dengan jantung.
Artikel Terkait
Tekan Harga Jagung, Pemprov Beri Subsidi Distribusi
Seperti Jagung, Produktivitas Beras Dapat Ditingkatkan Lewat Benih Padi Hibrida
Panen Raya Jagung, Produksi Tahun Ini Diprediksi Lampaui Target
Manfaat Jagung Rebus bagi Kesehatan
Yuk, Nikmati Nasi Jagung Pecel Lele Pinggir Sawah Khas Gresik,