Tanaman Keladi Layu? Tinggal Pakai Bawang Langsung Subur dan Berdiri Tegak, Begini Cara Penggunaanya...

- Kamis, 30 Maret 2023 | 23:32 WIB
Penggunaan bawang pada tanaman hias keladi yang layu  (Tangkapan layar Youtube/tanaman rumah)
Penggunaan bawang pada tanaman hias keladi yang layu (Tangkapan layar Youtube/tanaman rumah)

SUARAMERDEKA.COM – Tanaman keladi layu cukup pakai bawang, bisa langsung subur dan tegak berdiri, ini caranya.

Dari berbagai macam tanaman hias, keladi atau biasa disebut caladium menjadi salah satu primadona.

Walau bukan tanaman hias yang berasal dari Indonesia, namun keladi mampu menarik hati para penghobi tanaman di Indonesia.

Baca Juga: Intip Trik Agar Anakan Tanaman Aglonema Cepat Besar, Ikuti Langkah Berikut Ini...

Pola daunnya serta warna yang mencolok menjadi nilai plus yang menambah kecantikan tanaman hias ini.

Namun, masih banyak yang belum tahu cara mengatasi keladi yang layu.

Penyebab layu pada tanaman hias biasanya karena stress, akar yang bermasalah dan kurang cocok dengan media tanam.

Baca Juga: The Stories Season 2: Balada Cerita Ramadhan 2023 Kembali Hadir, Tayang di Empat Radio

Jika ada yang memiliki keladi yang layu maka bisa menggunakan cara mudah ini.

Hanya perlu bawang, namun manjur untuk menyuburkan dan bikin keladi cepat berdiri tegak.

Pada bawang memiliki banyak kandungan, salah satunya ZPT atau zat pengatur tumbuh.

Baca Juga: Pedagang Depan SCJ Semarang Dipindah ke Jalan Inspeksi, Sempat Bersitegang dengan Petugas Disdag

Nah, pada kandungan ZPT inilah yang membantu mempercepat pertumbuhan keladi layu sehingga segera subur.

Dilansir melalui akun Youtube tanaman rumah, berikut ini cara menggunakan bawang untuk tanaman hias keladi yang layu.

Langkah pertama, yaitu menyiapkan media tanam yang baru.

Halaman:

Editor: Rosikhan Anwar

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X