SUARAMERDEKA.COM – Walau Aglonema sejak usai pandemi tidak terlalu viral seperti awal 2020.
Namun, tanaman hias jenis ini masih banyak yang mencari dan mengoleksinya.
Aglonema terkenal memiliki bermacam jenis dengan keindahan dan daya tarik masing-masing.
Dari sekian banyak jenis Aglonema, ada beberapa jenis yang sudah mulai langka dan jarang ditemukan.
Dari beberapa jenis tanaman hias Aglonema yang langka, siapa tahu ada di rumah Anda.
Bisa jadi rejeki nomplok karena harga yang tinggi dan unik.
Dilansir melalui channel Youtube Krokot Nursery.
Berikut ini jenis Aglonema yang langka dan sudah jarang ditemui.
1. Aglonema JT 3000
Jenis ini sudah susah ditemukan, padahal pada era 2007 hingga 2008 banyak sekali yang memilikinya.
Aglonema ini memiliki keunikan yang terlihat pada daunnya, yaitu ada bercak tipis.
2. Aglonema Mother Theresa
Artikel Terkait
Ini 5 Jenis Aglonema yang Bakal Tren 2023, Bocoran Langsung dari Kontes Nasional, Mungkin Ada yang Punya Nih..
5 Alasan mengapa Tanaman Hias Aglonema Banyak Peminatnya dan Populer di Indonesia
Pecah Akar Jurus Sakti Perbanyak Aglonema, Gampang Banget Emak-emak Pasti Bisa
Coba Lakukan 5 Cara Mudah Ini, Aglonema Anda Dijamin Cepat Tumbuh Tunas
Daun Aglonema Membusuk? Segera Ambil Langkah Ini, Jangan Pernah Diabaikan Karena Dapat Berakibat Fatal