Bulan Ramadhan Segera Tiba, Ketahui 5 Tips Ini Agar Tetap Sehat dan Bugar Selama Menjalankan Puasa

- Senin, 13 Maret 2023 | 19:46 WIB
Ilustrasi pelaksanaan ibadah puasa saat bulan Ramadhan. (freepik.com)
Ilustrasi pelaksanaan ibadah puasa saat bulan Ramadhan. (freepik.com)

SUARAMERDEKA.COM- Tak terasa, bulan Ramadhan 2023 tinggal menghitung hari.

Di bulan Ramadhan yang paling dinantikan umat Muslim, salah satu kewajibannya yakni melakukan puasa selama satu bulan lamanya.

Tentunya kita harus tetap sehat dan bugar agar bisa melaksanakan puasa Ramadhan sesuai kewajiban.

Di saat menjalankan puasa Ramadhan ini, umat Islam menahan lapar dan dahaga selama lebih dari 12 jam.

Baca Juga: Usai Jenguk Ammar Zoni, Unggahan Terbaru Instagram Irish Bella Tuai Sorotan: Terima Kasih Atas…

Sehingga dengan kondisi demikian, tubuh tidak akan terhidrasi dengan baik dan tidak pula terpenuhi kebutuhan vitamin hariannya.

Selain itu, kewajiban untuk meningkatkan volume ibadah dan bangun di pertengahan malam untuk santap sahur, membuat pola tidur tidak teratur.

Kondisi demikian akan menyebabkan terganggunya kesehatan seseorang.

Berikut ini adalah beberapa tips agar tubuh tetap sehat selama menjalankan puasa Ramadhan.

Baca Juga: Bukan Main! Blackpink jadi Girl Group Paling Populer di Indonesia, Kalahkan Red Velvet dan Twice

1. Pola makan sahur yang baik

Sahur memiliki peran yang sangat penting untuk menjaga stamina tubuh selama menjalankan ibadah puasa dan aktivitas ketika di siang hari.

Untuk itu, perbanyak konsumsi makanan yang tinggi serat seperti buah dan sayur.

Serta hindari makanan yang tinggi minyak karena akan menyumbat pembuluh darah dan menyebabkan kantuk di siang hari

Halaman:

Editor: Rosikhan Anwar

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X