Ini Letak yang Tepat, Tanaman Aglonema, Palem Kuning Berfungsi Maksimal, Datangkan Rezeki dan Keberuntungan ?

- Rabu, 8 Maret 2023 | 12:24 WIB
Ilustrasi wanita yang suka tanaman hias seperti aglonema dan Palem Kuning  (SM/Pixabay)
Ilustrasi wanita yang suka tanaman hias seperti aglonema dan Palem Kuning (SM/Pixabay)

SUARAMERDEKA.COM - Bagi yang hobi tanaman hias, seperti aglonema dan palem kuning, bisa mencoba penataan berdasarkan Feng Shui. 

Selain mempercantik dekorasi rumah, tanaman aglonema dan palem kuning juga bisa sekaligus membawa rezeki dan keberuntungan ke rumah

Kali ini, untuk kamu, akan dibahas tentang posisi yang baik untuk tanaman aglonema dan palem kuning

Baca Juga: Pesan Weton Rabu Pon: Malas Bekerja Jangan Harap Bisa Membeli Mobil dan Rumah, Keberuntungan Tak Mendekat

Tanaman aglonema atau sri rejeki dan pelam kuning menjadi dua dari beberapa tanaman yang direkomendasikan menarik rezeki dan keberuntungan

Baik dari Primbon Jawa maupun Feng Shui. Seperti halnya beberapa tanaman hias pembawa rezeki menurut feng shui, dari laman housing.com.

Baca nieh penjelasannya sampai tuntas. 

Baca Juga: Benarkah Magot Menjadi Pakan Terbaik Ikan Lele Yang Tak Kalah dengan Pabrikan ? Ini Cara Budidaya Murah Meriah

Feng Shui adalah seni mencapai keseimbangan hidup.

Antara manusia dengan lingkungan tempat tinggalnya, untuk memperoleh kesehatan, rezeki dan kebahagiaan (Dian, 2002). 

Penerapan Feng Shui dijabarkan dalam lima prinsip dasar. 

Baca Juga: Ini Dia 3 Tanda Meresahkan yang Menandakan Transmisi CVT Mobil Sudah Harus Ganti, Cermati, Amati dan Rasakan !

Yakni energi chi, yin yang, lima elemen dasar, kompas delapan arah, astrologi sembilan ki (Brown, 2001). 

Penerapan lima prinsip dasar Feng shui yang menghubungan antara manusia dengan bangunan beserta lingkungannnya, terkait dengan bidang Arsitektur (Dian, 2002). 

Halaman:

Editor: Hendra Setiawan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X