Setelah bahan dicincang, campurkan umbi dengan beras, dedak, dan tepung menggunakan air secukupnya.
Rebus campuran tersebut sampai semua bahan hancur dan tercampur rata.
Untuk membuat makanan ayam sebanyak 2 kg, campurkan 1 kg umbi talas, ½ kg beras, ½ kg dedak, dan 1 sendok makan tepung tulang.
Setelah semua bahan tercampur, angkat lalu dinginkan sebelum diberikan pada ayam kampung.
Baca Juga: Sangkal Lakukan KDRT, Ferry Irawan Mengaku di Bawah Tekanan Venna Melinda: Istri Saya Memaksa...
2. Cara membuat pakan ayam pedaging
Cara untuk membuat pakan ayam pedaging supaya cepat besar dan gemuk mudah kok.
6 kg jagung;
0,2 kg bekatul;
0,2 kg tepung gaplek;
0,3 kg tepung darah;
1,4 kg tepung ikan;
0,7 kg kedelai;
0,5 kg bungkil pepaya;
Artikel Terkait
7 Ayam Petelur Ini Produktif Banget, Punya Kualitas Telur Mumpuni, Cus Ternak, Cuan Ngalir Deras!
Alasan Kandang Ayam Sebaiknya Jauh dari Pohon Besar Terkuak, Pengaruh ke Kualitas Ternak?
Untung Segunung, Ternak 8 Jenis Ayam Pedaging Super Ini, Joper Paling Banyak Diorder
Cerdas! Bukan Pakan Mahal Bikin Ayam Kampung Ginuk Ginuk, Rahasia Ada pada Resep Ini