"FGD ini kami lakukan untuk mengetahui pendapat atau opini para pelaku UMKM terkait kualitas produk pangan, pengetahuan tentang umur simpan produk, hingga kemasan produk," sebutnya.
Baca Juga: Keren! Mahasiswa Unika Ini Raih Medali Perunggu Kompetisi Pencak Silat Tingkat Nasional
Pertemuan itu dilaksanakan sebagai tahap awal kegiatan untuk mengumpulkan data terkait produk UMKM dan pengetahuan para pelakunya.
Setelah kegiatan ini, nantinya akan dilanjutkan ke pelatihan yang memang dibutuhkan oleh para pelaku UMKM di Kota Solo.
Artikel Terkait
Tingkatkan Penjualan Batik Lasem, Unika Kembangkan Metaverse
Tahun Akademik Baru, Ini Konsep Pembelajaran yang Diusung Unika Soegijapranata
Keren! Mahasiswa Unika Ini Raih Medali Perunggu Kompetisi Pencak Silat Tingkat Nasional
Asyik! Tak Melulu Skripsi, Mahasiswa Unika Kini Diberi Beragam Pilihan Tugas Akhir
SIEGA Unika Soegijapranata Gandeng Suara Merdeka Network, Jalin Kerja Sama Publikasi dan Digitalisasi