Program ini selain untuk menunjang kinerja tenaga kesehatan yang menjadi garda terdepan penanganan pandemi Covid-19 dengan memberikan kemudahan mobilitas dan memperpendek jarak tempuh ke tempatnya bertugas, terlebih juga menjadi upaya akselerasi reaktivasi sektor pariwisata,” kata Sandiaga.
Artikel Terkait
Program Tempat Singgah Pejuang Medis Bantu 1.900 Nakes
Aspek Kesehatan Penting di Sektor Pariwisata, Sandiaga: Tak Bisa Pulih Jika Kita Tak Sehat