BPR Siap Dukung Pemerintah Bantu Permodalan untuk Tingkatkan Kesejahteraan UMKM Semarang

- Sabtu, 25 Maret 2023 | 03:55 WIB
Manajemen BPR DATA, berfoto bersama usai menyerahkan bantuan kepada anak-anak Panti Asuhan Al Qodri Al Islami Gunungpati dalam rangka memperingati Ulang Tahun ke-3, juga meningkatkan kesejahteraan UMKM di Semarang. (SM/Fista Novianti)
Manajemen BPR DATA, berfoto bersama usai menyerahkan bantuan kepada anak-anak Panti Asuhan Al Qodri Al Islami Gunungpati dalam rangka memperingati Ulang Tahun ke-3, juga meningkatkan kesejahteraan UMKM di Semarang. (SM/Fista Novianti)

SEMARANG, suaramerdeka.com- Permodalan menjadi permasalahan yang dialami pelaku UMKM di Kota Semarang

Menghadapi permasalahan itu BPR DATA siap mendukung pemerintah dalam menyelesaikan kendala permodalan UMKM di Semarang

Bantuan permodalan dari BPR ini diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan UMKM di Kota Semarang

Baca Juga: 11 Cara Melunasi Utang dengan Baik dan Benar, 2 Hari Langsung Kelar, dan Hukum dalam Islam

Marketing Communication (Marcom) BPR DATA, Rafi Wisnu Masradhityo menuturkan, selama ini ikut  berperan untuk mendukung pemerintah.

Yakni dalam rangka meningkatkan kesejahteraaan masyarakat utamanya pelaku UMKM

''Salah satunya memberikan permodalan bagi mereka untuk mengembangkan usahanya,'' tuturnya.

Baca Juga: Bukan Mistis ! 6 Cara Praktis Tanam Pohon Pisang Jadi Ladang Bisnis, Bisa Panen 10 Hari Tak Habis Habis

Disampaikan saat menyerahkan bantuan kepada anak-anak Panti Asuhan Al Qodri Al Islami Gunungpati dalam rangka memperingati Ulang Tahun ke-3 BPR DATA.

Dikatakannya, BPR DATA merupakan BPR yang cukup besar dengan modal setor awal sebesar Rp 51 Miliar dan tergolong kelompok buku tiga. 

BPR berada di Jl MT Haryono No 535 Semarang dan Delanggu, Klaten, Jawa Tengah. 

Baca Juga: Ini 3 Tanaman Murah Meriah yang Dipercaya Membawa Rezeki Berlimpah dan Penjelasan Ilmiah, Punya di Rumah ?

Berbagai kredit yang bisa digunakan untuk pelaku UMKM mendapatkan modal.

Yaitu kredit untuk UMKM dengan tingkat suku bunga murah dan kompetitif. 

Halaman:

Editor: Hendra Setiawan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Rumah Abon Bangkitkan Lagi UMKM Abon Nabati

Senin, 22 Mei 2023 | 07:00 WIB

Kadin dan BUMN Sinergi Ciptakan Peluang

Jumat, 12 Mei 2023 | 14:08 WIB
X