QATAR, suaramerdeka.com - Pertandingan Piala Dunia 2022 Qatar telah memberi banyak kejutan tidak terduga bagi para penggemar sepak bola seluruh dunia.
Termasuk, kali ini menjelang pertandingan antara Jepang vs Spanyol.
Setelah Jepang berhasil mengalahkan Jerman dengan hasil 2-1.
kemudian dikalahkan Konsta Rika dengan 1-0 membuatnya harus memenangka pertandingan kali ini melawan Spanyol untuk mempertahankan posisi ke 16 besar.
Namun sepertinya harapan Jepang akan terhalang oleh tekad Pelatih Spanyol Luis Enrique.
Dilansir dari laman efe.com, Pelatih Spanyol Luis Enrique bersikeras bahwa para pemainnya akan mampu untuk mengalahkan Jepang dan meraih puncak Grup E.
Keyakinan ini dikuatkan di tengah pertanyaan tentang kesiapan tim La Roja untuk mencoba berada di urutan kedua dengan berharap mendapat lawan yang lebih mudah di babak 16 besar.
Timnas Spanyol menghadapi Samurai Blue pada Kamis, 1 Desember 2022, telah mengetahui bahwa kemenangan akan membuat mereka finis di urutan pertama.
Baca Juga: Sebut Moriyasu Jelang Pertandingan Jepang vs Spanyol: Anda Harus Mencoba Mengubahnya Menjadi Positif
Artikel Terkait
Sudahi Perdebatan! FIFA Konfirmasi Cristiano Ronaldo Tak Cetak Gol Lawan Uruguay
Laga Hidup Mati Jerman dan Belgia, Cek Link Streaming Piala Dunia 2022 1 dan 2 Desember 2022
Jepang vs Spanyol: Gavi Dikabarkan Cedera, Menjadi Pukulan Telak Bagi Pelatih Luis Enrique
Sebut Moriyasu Jelang Pertandingan Jepang vs Spanyol: Anda Harus Mencoba Mengubahnya Menjadi Positif
Musim Piala Dunia 2022, Ini Deretan Makanan yang Dikonsumsi Ronaldo, Messi dan Neymar, Dietnya Ga Main-main!