4. Banyumanik
S Mart, Jalan Durian Raya No. 51
5. Kendal
Optik MS Putra, Jalan Raya Kaliwungu Kendal (Depan Rel Kereta Api)
Terdapat juga ticket box laga semifinal leg pertama Piala Presiden 2022 antara PSIS vs Arema FC yang disediakan oleh Panser Biru.
Baca Juga: Belajar dari Kesalahan, Ini Nasehat untuk Zodiak Kamu di Tahun 2022, Jangan Diulangi Ya!
1. Panser Biru Store Citarum
Komplek Ruko Stadion Citarum Lantai 1 No. 5
2. Panser Biru Store Ngaliyan
Jalan Prof. Hamka Komplek Ruko Villa Ngaliyan Permai A7
3. HMD Store
Jl. HR Hardijanto Sekaran-Unnes, Gunungpati
Sementara, terdapat juga ticket box laga semifinal leg pertama Piala Presiden 2022 antara PSIS vs Arema FC yang disediakan oleh SNEX yakni di Komplek Ruko Stadion Citarum No. 8.
Itulah penjelasan lengkap ticket box bagi kamu yang ingin nonton langsung laga PSIS vs Arema FC di Stadion Jatidiri Semarang. Buruan beli tiketnya, jangan sampai kehabisan.***
Artikel Terkait
PSIS Semarang ke Semifinal Piala Presiden, Sergio Alexandre: Terima Kasih untuk Kerja Keras Pemain
Pelatih PSIS Beberkan Alasan Pergantian Kiper di Babak Kedua
Tegangnya Suporter PSIS Lihat Adu Penalti, Lega Lolos Ke Semifinal
PSIS Jumpa Arema di Semifinal, Leg 1 di Jatidiri